Ismail,SE-Muhammad Reda Saputra Pasangan Independen Bakal Ramaikan Pilkada Gayo Lues

Muhammad Daud

- Team

Minggu, 18 Agustus 2024 - 16:26 WIB

40967 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blangkejeren- Pasangan dari perseorangan ( independen) yakni Ismail,SE (Mael Gaya) dan Muhammad Reda Saputra (Abeng) bakal ikut serta meramaikan perhelatan pelaksanaan Pemilihan kepala daerah untuk menjadi Bupati dan Wakil Bupati Gayo Lues periode 2024-2029.

Pada hari ini,Minggu (18/8/2924) pihak komite independen pemilihan (KIP) kabupaten Gayo Lues mengelar rapat Pleno terbuka terkait rekapitulasi Verifikasi faktual persyaratan dukungan minimal bagi pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati melalui calon perseorangan yang bertepatan di kantor KIP Gayo Lues. Pasangan Mael Gaya-Abeng telah berhasil mengumpulkan dukungan dengan sebanyak 1.425 suara.Dari total dukungan tersebut sejumlah 1.243 suara menyatakan memenuhi syarat(MMS) sementara 182 suara tidak memenuhi syarat (TMS).

Dari hasil verifikasi faktual pasangan Mael Gaya-Abeng telah memenuhi syarat minimal untuk maju sebagai bakal calon Bupati dan wakil Bupati Gayo Lues dalam Pilkada tahun 2024 ini.

Atas suksesnya pihak terkait baik pihak KIP,PPK dan PPS serta masyarakat yang,atas kerja kerasnya,saya ucapkan banyak terima kasih. Untuk bisa melangkah ke jenjang selanjutnya,itu semua dorongan dari masyarakat bawah. Dengan suka rela memberikan dukungan melalui persyaratan KTP di sertai tanda tangan satu persatu bentuk dukungan,mungkin masyarakat Gayo Lues ingin menjadi pemimpin untuk kabupaten ini dari kalangan tokoh muda dan berpotensi bisa di andalkan untuk membuat perubahan sistem di pemerintahan dan pembangunan ke depannya.

Dalam pelaksanaan pilkada kabupaten Gayo Lues di prediksi ada tiga kontestan pasangan calon,yakni Pasangan Suhaidi-Maliki yang di usung Partai PKB,Nasdem,Demokrat,Gerindra,PKS,PBB,PDI P dan PNA dengan jumlah 17 kursi di DPRK. Dan pasangan Said Sani-Saini yang akan di usung Partai Golkar,PPP dan Partai Gelora sebanyak 8 kursi,serta Mael Gaya-Abeng dari pasangan Independen.

Menurut tangangapan dari masyarakat,bila tiga pasangan ini bertarung pada pilkada 2024 akan menjadi seru. Sebab dua tokoh muda seperti Suhaidi dan Mael Gaya menjadi calon bupati. Semoga dalam perhelatan dalam pilkada nanti dapat berjalan dengan baik tampa ada kecurangan dan intimidasi dari pihak lain. Dengan pelaksanaan pilkada secara bersih dan juga dapat menghasilkan pemimpin yang bersih,sebut sejumlah warga.

Berita Terkait

KASATLANTAS POLRES TANAH KARO TINDAK TEGAS SOPIR ANGKUTAN ANTARA KABUPATEN YANG ANGKUT PENUMPANG DI ATAS ATAP BUS
Taman Mini Gayo Indah Objek Wisata Terletak Di Areal Perkantoran Pemkab Gayo Lues
KAPOLRES TANAH KARO PIMPIN LANGSUNG PENGATURAN LALIN DI POS PAM TERPADU KOTA TUGU JUANG BERASTAGI
Banjir Terjang Jembatan Putri Betung,Akses Masyarakat Terputus
Momentum Lebaran 1446 hijriah Kali Ini Keluarga ucap Syukur
Kapolda Sumut Tinjau Pos Ops Ketupat Toba 2025 Polres Tanah Karo, Pastikan Kesiapan Pengamanan Mudik dan Wisata di Kab. Karo
SATRESNARKOBA POLRES TANAH KARO KEMBALI RINGKUS TIGA ORANG PRIA PENGEDAR NARKOTIKA JENIS SABU BESERTA BARANG BUKTI DI SPBU KACARIBU KECAMATAN KABANJAHE
PRAKTEK JUDI TEMBAK IKAN MARAK DI KECAMATAN MEREK DAN KECAMATAN TIGABINANGA MESKIPUN DI BULAN RAMADHAN

Berita Terkait

Minggu, 6 April 2025 - 00:12 WIB

KASATLANTAS POLRES TANAH KARO TINDAK TEGAS SOPIR ANGKUTAN ANTARA KABUPATEN YANG ANGKUT PENUMPANG DI ATAS ATAP BUS

Kamis, 3 April 2025 - 22:46 WIB

KAPOLRES TANAH KARO PIMPIN LANGSUNG PENGATURAN LALIN DI POS PAM TERPADU KOTA TUGU JUANG BERASTAGI

Senin, 31 Maret 2025 - 21:58 WIB

Momentum Lebaran 1446 hijriah Kali Ini Keluarga ucap Syukur

Jumat, 28 Maret 2025 - 15:06 WIB

SATRESNARKOBA POLRES TANAH KARO KEMBALI RINGKUS TIGA ORANG PRIA PENGEDAR NARKOTIKA JENIS SABU BESERTA BARANG BUKTI DI SPBU KACARIBU KECAMATAN KABANJAHE

Jumat, 28 Maret 2025 - 01:12 WIB

PRAKTEK JUDI TEMBAK IKAN MARAK DI KECAMATAN MEREK DAN KECAMATAN TIGABINANGA MESKIPUN DI BULAN RAMADHAN

Kamis, 27 Maret 2025 - 21:56 WIB

TNI-POLRI DAN FORKOPIMDA KAB.KARO GELAR BUKA PUASA BERSAMA ANAK-ANAK YATIM WUJUD SINERGITAS DAN KEPERDULIAN DI BULAN RAMADAN

Rabu, 26 Maret 2025 - 15:32 WIB

SATRESNARKOBA POLRES TANAH KARO KEMBALI RINGKUS PENGEDAR NARKOTIKA JENIS SABU BESERTA BARANG BUKTI DI KECAMATAN BERASTAGI

Senin, 24 Maret 2025 - 15:32 WIB

SATLANTAS POLRES TANAH KARO BERBAGI TAKJIL DAN EDUKASI KESELAMATAN BERLALU LINTAS

Berita Terbaru